»
»
»Pantun Hasehat

Pantun Hasehat

Banyak sayur dijual di pasar
Banyak juga menjual ikan
Kalau kamu sudah lapar
cepat cepatlah pergi makan

Kalau harimau sedang mengaum
Bunyinya sangat berirama
Kalau ada ulangan umum
Marilah kita belajar bersama
Bantu kami menyebarkan artikel diatas dengan menekan tombol LIKE / Tweet / Plus 1. Terima kasih
"Pantun Hasehat" was posted by: Kumpulan Puisi-Puisi Menarik blogs, under category Koleksi Pantun and permalinks http://toppuisi.blogspot.com/2008/05/pantun-hasehat.html. Ratings: 1010 Votings: 97,687, , Rabu, Mei 21, 2008.

Comments :